.

.

Muhammad : 7

Kamu adalah umat yang terbaik yang dilahirkan untuk manusia, menyuruh kepada yang ma'ruf, dan mencegah dari yang munkar, dan beriman kepada Allah. Sekiranya Ahli Kitab beriman, tentulah itu lebih baik bagi mereka, di antara mereka ada yang beriman, dan kebanyakan mereka adalah orang-orang yang fasik [Al-Imran : 110]

Senin, 28 April 2014

Andai Perjuangan Ini Mudah Saudaraku

Andai perjuangan ini mudah Pastilah banyak manusia yang mengantri untuk menjalaninya Andai perjuangan ini mudah Mungkin saja kita tak perlu repot untuk mencari dana kesana-sini Andai perjuangan ini mudah Siapa yang tak mau mengeruk segunung pahala yang telah Allah janjikan? Andai perjungan ini mudah Bisa jadi kita hanya terpaku dalam diam menikmati detik-detik kemenangan tanpa susah payah Andai perjuangan ini mudah Pastilah sudah banyak di pelosok bumi ini yang telah tersemai dengan warna kebaikan Andai perjuangan ini mudah Untuk apa kita begadang setiap kali ada acara besar untuk esok hari? Andai perjuangan ini mudah Sampai saat ini pasti...

Minggu, 27 April 2014

Launching Buku Bisik Rindu dari Masjid Sekolah

Jika kita menghijrahkan cinta dari kata benda menjadi kata kerja, maka tersusunlah sebuah kalimat peradaban dalam paragraf sejarah. Jika kita menghijrahkan cinta dari jatuh cinta menuju bangun cinta, maka cinta menjadi sebuah istana, tinggi menggapai surga. Alhamdulillah pada Sabtu, 26 April 2014 lalu, saya dan teman-teman seperjuangan penulis buku "Bisik Rindu dari Masjid Sekolah" sukses melaksanakan Launching Buku ini yang di request oleh KAMMI UIN dan Forum Pena Bergoyang UIN Syarif Hidayatullah - Jakarta. Walaupun tak bisa menghadirkan ke-12 penulis dalam buku ini. Alhamdulillah lebih dari separuhnya bisa berkumpul bersama. Padahal...

Sahabat Sang Nurani (Salim A. Fillah)

  Satu saat, kuminta nasehat pada seorang sahabat Aku merasa tak layak akh, katanya Aku tersenyum dan berkata Jika tiap kesalahan kita dipertimbangkan Sungguh dunia ini tak ada lagi Orang yang layak memberi nasehat Memang merupakan kesalahan Jika kita terus saja saling menasehati Tapi dalam diri tak ada hasrat untuk berbenah Dan menjadi lebih baik lagi di tiap bilangan hari Tapi adalah kesalahan juga Jika dalam ukhuwah tak ada saling menasehati Hanya karena kita berselimut baik sangka kepada saudara Dan adalah kesalahan besar Jika kita enggan saling menasehati Hanya agar kita sendiri tetap Merasa nyaman berkawan kesalahan Puisi karya...

Senin, 21 April 2014

Jika Hari Ini Hari Terakhirku

     Di belantara ibu kota, bintang yang bersinar seakan menyapa untuk hari esok, cahaya lampu mewarnai kota Jakarta setiap malamnya, sesekali terdengar suara bising kendaraan yang membuat Afifah bangun dari dunia mimpinya. Kini semua lenyap seketika bermunajat kepadNya di sepertiga malam. Teruntuk Allah yang menjadikan hari-hariku indah dengan adanya  Engkau, izinkan aku berbicara beberapa hal kepadaMu. Jadikan aku orang-orang yang senantiasa berada dijalanMu, usap lembut hatiku ketika seribu masalah datang menyapa. Robb, diatas sajadah yang ku bentang ini, ku pasrahkan semua keluh kesah yang ku rasakan. Sesak dadaku menangis...

SALAM ISC IPB dalam Narasi (Part 1)

Izinkan saya bertuturkata sedikit cerita perjuangan tentang sebuah tim yang sangat solid dan menggunggah semangat dalam sanubari. Walau tak bisa digambarkan dengan kata-katan, namun tak ada salahnya tulisan ini disampaikan agar bisa mengingat semangat perjuangan mereka. Tentang sebuah perjuangan sekumpulan anak manusia yang tergabung dalam tim penyambutan Mahasiswa Baru di salah satu kampus ternama di negeri ini. Mereka yang tergabung dalam tim ini adalah orang-orang pilihan yang diutus dari masing-masing fakultas yang berada di kampus ini. Karena ditangan merekalah perekrutan terbesar dalam kampus ini dipertaruhkan. Merekrut ribuan mahasiswa...

Sabtu, 12 April 2014

Kesalahan Besar pada Detak Perjuangan Rohis

Mendengar kata Rohis, memang begitu sangat menyejukan hati. Banyak sudah torehan tinta emas yang telah dibuktikan para Pejuang Putih Abu-Abu ini. Baik perkembangan dirinya, perkembangan sekolahnya, perkembangan kampusnya, perkembangan masyarakatnya, hingga perkembangan dunia Internasional menjadi lebih berwarna dengan nilai ke-Islaman sejak dini. Namun, saya memiliki masa silam yang masih saya pendam sampai sekarang. Bahkan terus menghantui di setiap perjalanan ini. Sebenarnya ini adalah masalah klasik. Ya benar, apalagi kalau bukan masalah "Perbedaan Pendapat"..? Akibat masalah ini, ketika saya memimpin sebagai seorang Ketua Rohis di salah...

Rabu, 02 April 2014

Terbit Buku "Bisik Rindu dari Masjid Sekolah" (cetakan pertama)

Tentang Buku Assalamu’alaikum Wr. Wb. Segala Puji dan Puja hanyalah milik Allah Subhanahu Wa Ta‟ala. Dia-lah yang telah memberikan kita semua nikmat yang tiada duanya. Nikmat Iman sehingga kita masih bisa istiqomah dalam menjalankan kebenaran. Nikmat Islam sehingga kita masih bisa bersujud di malam hari. Nikmat sehat sehingga kita masih dapat menjalankan aktivitas sampai saat ini. Sholawat tak luput salam kita hanturkan kepada Baginda Nabi Muhammad Shollawlohu „Alaihi Wassalam. Karena perjuangan berat Beliau-lah yang membawa zaman kegelapan menuju zaman terang benderang ini dan atas seizin-Nya. Seorang yang sangat luar biasa, bahkan...

Selasa, 01 April 2014

Sudah Lama Ku Tak Melihat Senyuman Itu ~ Rohis SMAN 37 Jakarta

Rohis SMAN 37 Jakarta 2014 dan ILMI 37 Kali ini, aku sangat bersyukur kepada Allah SWT atas nikmat ini. Sudah terdengar lama bahwa Rohis37 sedang mengalami degradasi ke-aktifan dan kader Bahkan banyak kabar miring pun telah beredar Namun, semua itu telah ku bantahkan dalam acara SWITER "Studi Wisata Islam Terpadu" SMAN 37 Jakarta yang bersinerge dengan ILMI 37  (Ikatan Alumni Muslim 37) Ukhuwah itu pun kini mulai terajut kembali Antara sesama anak Rohis Maupun antara Rohis dengan Alumninya Perjuangan jilid baru akan kami mulai kembali Bersama kader berkualitas dan Alumni yang masih terjun beserta Dukungan dari Pihak sekolah (guru-guru,...

Sakit dan Kematian

Wahai... Pemilik nyawaku Betapa lemah diriku ini Berat ujian dariMu Kupasrahkan semua padaMu Tuhan... Baru ku sadar Indah nikmat sehat itu Tak pandai aku bersyukur Kini kuharapkan cintaMu Kata-kata cinta terucap indah Mengalun berzikir di kidung doaku Sakit yang kurasa biar jadi penawar dosaku Butir-butir cinta air mataku Teringat semua yang Kau beri untukku Ampuni khilaf dan salah selama ini Ya Ilahi.... Muhasabah cintaku... Tuhan... Kuatkan aku Lindungiku dari putus asa Jika ku harus mati Pertemukan aku denganMu (EdCoustic – Muhasabah Cinta) Mengingat lirik lagu nasyid ini, kita bisa menafsirkan bahwa kandungan dari nasyid ini adalah...

Page 1 of 49123Next

Iklan

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites